Administrative Logistic Internship

Posisi Administrative Logistic Internship bertanggung jawab mendukung aktivitas administrasi logistik perusahaan. Peserta magang akan membantu pencatatan dan verifikasi barang masuk maupun keluar, melakukan pembaruan dan monitoring stok, serta menyusun administrasi terkait alur distribusi barang. Intern akan bekerja bersama tim logistik untuk memastikan seluruh proses berjalan akurat, teratur, dan sesuai prosedur operasional.

Requirements

  1. Pendidikan SMK Sederajat dan Mahasiswa Semester 5/6
  2. Dapat bekerja secara individu maupun tim
  3. Mampu mengoperasikan Microsoft Office
  4. Disiplin, teliti, jujur, dan bertanggungjawab
  5. Memiliki kemampuan berbahasa Inggris baik lisan maupun tertulis
  6. Bersedia hadir ke kantor selama masa Internship (Periode : 3 -6 Months)

Responsibilities

  1. Administrasi barang masuk
  2. Administrasi barang keluar
  3. ⁠Stock Control
  4. Pengelolaan sistem logistik

Untuk apply posisi tersebut dapat mengisi link dibawah

Paling lambat 23 Januari 2026
Scroll to Top